Judul Artikel : Pengertian dan Jenis Jaringan Komputer
Alamat Link : Pengertian dan Jenis Jaringan Komputer
Pengertian dan Jenis Jaringan Komputer
Jaringan merupakan hal yang mutlak dimiliki oleh sebuah komputer untuk menjalin suatu hubungan yang saling terintegrasi satu sama lain dengan perangkat lainnya, oleh karena itu komputer tidak akan dapat berselancar di dunia maya tanpa adanya jaringan.
Jaringan Komputer adalah sebuah kumpulan komputer, printer, dan peralatan lainnya yang saling terhubung dalam satu kesatuan.
Jadi, jaringan komputer bisa kita sebut sebagai sekumpulan perangkat perangkat yang saling membutuhkan satu sama lain untuk membentuk suatu kesatuan yang dapat menghasilkan sebuah hasil yang baik.
Jenis jaringan komputer
LAN
Lan ( Local area network ) : jaringan komputer yang berbasis local area yang dapat dibentuk antara 2 komputer atau lebih, sesuai dengan kebutuhan.
MAN
Man ( Metropolitan area network ) : jaringan koneksi yang sudah lebih besar dari lan dan dapat mencakup satu kawasan daerah.
WAN
Wan ( Wide area network ) : Dapat mencakup jaringan antar pulau, provinsi, bahkan benua.
INTERNET
Internet : Dengan internet kita dapat saling berhubungan satu sama lain dengan orang di seluruh dunia tanpa mengalami kandala akan jarak tempuh suatu daerah.
Demikianlah Artikel Pengertian dan Jenis Jaringan Komputer
Sekian artikel tentang Pengertian dan Jenis Jaringan Komputer, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan artikel kali ini.
0 Response to "Pengertian dan Jenis Jaringan Komputer"
Post a Comment